Mengapa dan jelaskan yugoslavia mengadakan non blok

Mengapa dan jelaskan yugoslavia mengadakan non blok

Jawaban

1. Menentang adanya apartheid.
2. Tidak memihak pakta militer multilateral.
3. Berjuang untuk menentang semua bentuk dan manifestasi para imperialisme.
4. Memperjuangkan dan menentang kolonialisme, pendudukan, rasisme, neo-kolonialisme, dan dominasi dari asing.
5. Pelucutan senjata.
6. Tidak akan mencampuri urusan dalam negeri dari negara lain dan hidup berdampingan dengan damai.
7. Menolak menggunakan atau mengancam kekuatan dalam hubungan internasional.
8. Membangun ekonomi sosial dan restrukturisasi sistem perekonomian secara internasional.
9. Melakukan kerja sama internasional sesuai dengan persamaan hak.
10. Mengembangkan solidaritas antar negara berkembang untuk mencapai kemakmuran, kebersamaan, dan kemerdekaan.
11. Meredakan ketegangan dunia, karena munculnya perseteruan antara dua blok yakni Blok Barat dan Blok Timur.

Originally posted 2022-10-27 16:33:08.