Rekomendasi 6 Aplikasi Desain Rumah Idaman Terbaik
Saat ini membangun rumah tak perlu menggambar di kertas, pasalnya kini dengan aplikasi desain rumah, kamu bisa merancang rumah dengan keinginan kamu sendiri.
Merancang desain rumah sesuai dengan keinginan sendiri adalah salah satu hal yang sangat menyenangkan dan bisa memberikan rasa puas bagi diri sendiri. Dengan aplikasi Desain Rumah ini kamu bisa mewujudkannya.
Apabila jika kamu ingin merancang rumah impian. Merancang rumah membutuhkan sebuah proses yang sangat panjang dan rumit. Kamu membutuhkan sebuah keahlian untuk menggambar rancangan rumah secara manual dengan menggunakan kertas.
Aplikasi desain rumah umumnya mempunyai fitur yang sangat lengkap dan membuat kamu bisa melakukan kreasi dengan mudah dan cepat. Kamu bisa menggunakan aplikasi tersebut mulai dari melihat site plan tanah hingga merancang layout kelistrikan yang ada dan ingin kamu pasang pada rumah.
1. Houzz Interior Design Ideas

Bagi penggemar desain interior, pasti ga asing lagi nih dengan aplikasi desain rumah bernama Houzz ini. Aplikasi desain rumah Houzz dijadikan sebagai sumber inspirasi untuk renovasi rumah, desain interior, dan dekorasi. Kini sudah ada aplikasi desain rumah dari Houzz yang menyediakan hingga lebih dari 15 juta foto berkualitas tinggi, sesuai kategori dan style masing- masing.
Selain ide-ide keren, kamu juga bisa saling bertukar pikiran dan mendapatkan nasihat dari ahli melalui aplikasi desain rumah ini. Dalam aplikasi desain rumah ini juga ada fitur View My Room yang sudah terhubung ke kamera sehingga gambaran hasil desain rumah akan semakin terlihat nyata dan jelas di rumahmu. Aplikasi desain rumah ini sangat cocok untuk kamu yang masih sulit membayangkan gambaran desain rumah impian.
2. Home Design 3D-Anuman

Sering disebut sebagai aplikasi desain rumah terbaik, kalian bisa menciptakan, merenovasi, mendekor, dan mengisi perabot ruangan virtual di rumah melalui aplikasi desain rumah Home Design 3D ini. Lebih kerennya lagi, sesuai dengan nama aplikasi desain rumah itu sendiri, ada tampilan tiga dimensi yang bisa dibagikan ke perangkat dan platform lainnya. Tidak hanya itu, aplikasi desain rumah ini juga bisa digunakan sewaktu offline sehingga aplikasi desain rumah ini memiliki fungsionalitas tinggi yang akan sangat memudahkanmu dalam penggunaannya.
3. Planner 5D- Home & Interior Design Creator

Aplikasi desain rumah ini memiliki ragam fitur 2D dan 3D, baik eksterior maupun interior. Tampilan realistik dan fitur editornya memungkinkan kamu mengedit dan menciptakan rumah idaman sendiri tanpa batasan. Ada juga sumber inspirasi berupa katalog yang bisa kalian gunakan online maupun offline. Aplikasi desain rumah ini pun cukup mudah digunakan.
4. House Plan Design

Dengan menggunakan aplikasi desain rumah gratis ini, kamu bisa merancang desain interior dan eksterior rumah.
House Plan Design juga mudah kamu pakai meski kamu bukan seorang arsitek.
Kelebihan aplikasi ini adalah memungkinkan penggunanya merancang rumah secara detail.
Selain itu terdapat puluhan template desain rumah yang bisa kamu modifikasi.
5. Room Creator Interior Design

Aplikasi untuk desain rumah gratis ini sangat mudah digunakan lo,
Saat menggunakan aplikasi ini, kamu akan memulai dari sebuah ruangan kosong.
Untuk mendekorasinya, kamu cukup melakukan drag dan drop berbagai furnitur yang bisa kamu pilih secara bebas.
6. Aplikasi Homestyler

Homestyler adalah salah satu game desain rumah yang paling mudah untuk kamu gunakan.
Di aplikasi ini, kamu hanya perlu memilih salah satu foto ruangan kosong.
Kemudian, tatalah ruangan dengan menaruh berbagai perabotan dan furnitur sesuai selera kamu.
Tampilan 3D pada aplikasi ini membuat ruangan yang kamu dekorasi terlihat sangat realistis.
Rekomendasi:
- Peluang Usaha Rumahan Terbaik 2022 Saat Pandemi Peluang Usaha Rumahan Terbaik 2022 Saat Pandemi Kamu tidak perlu bingung lagi harus memulai bisnis apa. Beberapa peluang usaha ini bisa kamu coba. Peluang usaha ini modalnya minim tapi ternyata…
- Download Clip Claps, Bisa Dapat Uang Dari Nonton Video dan… Download Clip Claps, Bisa Dapat Uang Dari Nonton Video dan Main Game - Clipclaps merupakan aplikasi sosial media berbasis video, yang bisa menghasil uang hingga puluhan dolar hanya dengan menonton…
- Rekomendasi Beberapa Aplikasi Proyektor HP Yang Memudahkan… Rekomendasi Beberapa Aplikasi Proyektor HP Yang Memudahkan Kamu - Selamat datang di Aplikasi Proyektor HP! Aplikasi ini dirancang untuk membantu Kamu membuat presentasi dari perangkat HP Kamu. Dengan aplikasi ini,…
- Download Twibbon HUT Republik Indonesia Yang ke-77 Tahun… Download Twibbon HUT Republik Indonesia Yang ke-77 Tahun 2022 Dibulan Agustus ini mari meriahkan Hari Ulang Tahun (HUT) Republik Indonesia (RI) yang ke-77 tahun 2022, untuk ketiga kalinya tahun ini…
- 5 Daftar Aplikasi Nonton Streaming Anime Terbaik dan… 5 Daftar Aplikasi Nonton Streaming Anime Terbaik dan Terlengkap Saat ini ada banyak aplikasi nonton anime terbaik yang bisa digunakan dengan mudah. Kalau sebelumnya acara anime hanya tersedia di TV…
- Beberapa Rekomendasi APK Penguat Sinyal Telkomsel Beberapa Rekomendasi APK Penguat Sinyal Telkomsel – Tidak dipungkiri, bahwasanya provider telkomsel masih menjadi provider ternama di tanah air. Meskipun pada dasarnya, provider satu ini menawarkan harga paketan internet yang…
- 7 Rekomendasi Aplikasi Design Baju Langsung Dari HP Kamu 7 Rekomendasi Aplikasi Design Baju Langsung Dari HP Kamu - Aplikasi desain baju yang tepat dapat membuat karya yang layak jual untuk menarik banyak pelanggan. Maka, melek teknologi sangat penting…
- Nikita Willy Ngaku Grogi Jelang Persalinan Anak Pertama di… Nikita Willy Ngaku Grogi Jelang Persalinan Anak Pertama di Amerika - Nikita Willy bersiap menghadapi kelahiran anak pertamanya bersama Indra Priawan. Kini ia berada di Amerika Serikat bersama suaminya karena berniat…
- Cara Mengembalikan Chat Whatsapp Yang Sudah Terhapus Cara Mengembalikan Chat Whatsapp Yang Sudah Terhapus Sering kali kita ingin mengembalikan chat whatsapp yg sudah dihapus itu? Pertanyaan seperti ini sering banget terjadi di kehidupan kita sehari-hari, entah itu…
- Ciptakan Poster yang Menakjubkan dengan Photoshop "Ciptakan Poster yang Menakjubkan dengan Photoshop!" - Selamat datang! Di tutorial ini, saya akan menunjukkan kepada Kamu cara mengedit poster di Adobe Photoshop. Adobe Photoshop adalah salah satu software desain…
- 5 Rekomendasi Aplikasi Pengaman HP Terbaik Buat Kamu 5 Rekomendasi Aplikasi Pengaman HP Terbaik Buat Kamu – Bagi Kamu yang ingin melindungi keamanan ponsel, kami rekomendasikan untuk menggunakan aplikasi pengaman HP terbaik saja. Dengan bantuan aplikasi model ini…
- Harga Tes PCR Turun di Sejumlah Rumah Sakit dan Klinik TEKNOMUDA.COM - Presiden Jokowi meminta harga tes PCR diturunkan. Hasilnya, sejumlah rumah sakit dan klinik terpantau sudah menurunkan harga tes PCR. Kebanyakan dari rumah sakit dan klinik menurunkan harga tes…
- 5 Rekomendasi Aplikasi Menulis di HP Android Terbaik 5 Rekomendasi Aplikasi Menulis di HP Android Terbaik Jika kamu seorang yang suka menghabiskan banyak waktu untuk menulis, tetapi punya kesulitan menulis lantaran harus selalu bergerak terus dan tidak punya…
- Istri Virgoun Laporkan ART yang Sebar Foto Dirinya Tanpa… Istri Virgoun Laporkan ART yang Sebar Foto Dirinya Tanpa Hijab - Istri Virgoun, Inara Rusli, geram melihat foto dirinya tanpa hijab beredar di media sosial. Ia mengaku kaget, tak menyangka…
- Rekomendasi Beberapa Aplikasi Resep Makanan Indonesia… Dunia digital semakin berkembang pesat. Apapun dapat dilakukan dengan teknologi yang semakin modern. Kamu dapat mengakses segala yang dibutuhkan dengan teknologi saat ini. Untuk olahraga misalnya, kegiatan ini dapat ditunjang…
- Ingin Punya Usaha Saat Bulan Ramadhan? Ini Rekomendasinya Ingin Punya Usaha Saat Bulan Ramadhan? Ini Rekomendasinya Ketika menjelang bulan ramadhan, keinginan berbisnis setiap orang biasanya meningkat. Ia nggak sih? Nah menariknya, keinginan ini mungkin saja menghampiri Kamu. Tenang…
- Download Watcherviews - Kumpulkan Coins dan Dapatkan Uang Aplikasi Watcherviews adalah salah satu aplikasi penghasil uang yang baru saja dirilis dan tentunya banyak orang yang berhasil mendapatkan uang dari sini. Ini bisa menjadi pilihan alternatif untuk mendapatkan uang…
- Aplikasi Drakor Id, Nonton Langsung Drama Korea Dari HP Kamu Aplikasi Drakor Id, Nonton Langsung Drama Korea Dari HP Kamu - Bagi Kamu para pecinta drama Korea, sepertinya Kamu membutuhkan aplikasi Drakor id. Drakor atau biasa disebut drama Korea kini…
- Cara Download Video TikTok Tanpa Watermark Gratis Cara Download Video TikTok Tanpa Watermark Gratis - Selamat datang di Aplikasi Download Video Tiktok! Aplikasi ini memungkinkan Kamu untuk dengan mudah dan cepat mengunduh video dari platform TikTok. Aplikasi…
- Youtube Musik, Dunia Musik Dan Nikmati Lagu Yang Menarik Youtube Musik, Dunia Musik Dan Nikmati Lagu Yang Menarik - Kamu ingin terhubung dengan dunia musik dan memiliki kesempatan untuk menikmati lagu-lagu yang menarik, maka carilah YouTube Music. Ini adalah…
- Beberapa Cara Agar iPhone Kamu Tidak Lemot Atau Lelet Beberapa Cara Agar iPhone Kamu Tidak Lemot Atau Lelet - Sebagaimana disebutkan di atas bahwasanya iPhone terkenal mempunyai performa yang sangat baik, dalam artian cepat dan sangat anti lelet. Tapi…
- HP Terbaik di Tahun 2021 Yang Bisa Kamu Beli Sekarang Pada tahun 2021, membeli ponsel terbaik berarti mencari sesuatu yang dapat bertahan selama beberapa tahun. Siklus peningkatan ponsel cerdas melambat karena suatu alasan: bahkan dengan harga rendah, dan semakin sulit…
- Aplikasi Download Lagu Gratis Terbaik Di Handphone Kamu Aplikasi download lagu menjadi salah satu aplikasi yang penting untuk sebagian orang. Saat Kamu mendownload lagu dan mendapatkan hasil audio yang kurang memuaskan tentu mebuat Kamu kehilangan minat untuk mendengarkan…
- Hanya Untuk Mengejar Cinta Jangan Korbankan 7 Hal Ini TEKNOMUDA.COM - Menjalin hubungan dengan seseorang seharusnya dapat membantumu menjadi orang yang lebih baik, dan siapa pun yang menjadi pasanganmu, mestinya bisa mendukung dan membuat dirimu lengkap. Ya, terkadang memang…
- Makin Dekat, Billy Syahputra Bakal Temui Orang Tua Maria… Makin Dekat, Billy Syahputra Bakal Temui Orang Tua Maria Vania - Artis dan komedian Billy Syahputra dikabarkan dekat dengan artis seksi Maria Vania. Kedekatan keduanya kerap ditunjukkan melalui jejaring sosial,…
- Jepang Mundur Sebagai Tuan Rumah Piala Dunia Antarklub 2021 TEKNOMUDA.COM - Asosiasi Sepak Bola Jepang (JFA) memutuskan mundur sebagai tuan rumah Piala Dunia Antarklub 2021 karena situasi COVID-19 di negara itu, kata badan sepak bola dunia (FIFA) pada Kamis…
- Aplikasi Converter Youtube to MP3 di Handphone Android Aplikasi Converter Youtube to MP3 di Handphone Android Ketika kamu menemukan lagu-lagu favorit di youtube dan ingin menyimpannya di memori internet agar bisa didengarkan kapan saja, maka solusinya adalah converter…
- 5 Rekomendasi Game Booster Terbaik Buat Kamu Buat Kamu seorang gamers, game booster merupakan sebuah istilah yang sangat umum, dan sudah tidak asing lagi di telinga. Ia kan? Yang mana, game booster sendiri merupakan sebuah software yang…
- Motivasi diri adalah sebuah kemampuan kita Perhatikan kutipan buku nonfiksi berikut! Motivasi diri adalah sebuah kemampuan kita untuk memotivasi diri sendiri, tanpa adanya bantuan orang lain. Kita memiliki kemampuan menemukan alasan untuk bertindak atau melakukan sesuatu…
- Rekomendasi 6 Aplikasi Streaming Film Drama Korea Terbaik Rekomendasi 6 Aplikasi Streaming Film Drama Korea Terbaik Drama-drama asal Korea sekarang lagi ngetren dan banyak dinikmati oleh masyarakat dunia. Apalagi di Indonesia, drama Korea alias drakor bisa mengisi waktu…