Ismail Marzuki Tampil di Google Doodle Indonesia Hari Ini – Dalam rangka memperingati Hari Pahlawan yang tahun ini jatuh pada hari Rabu, 10 November 2021, Google Doodle menampilkan gambar ilustrasi Pahlawan Nasional Ismail Marzuki.
Hari ini, bertepatan dengan peringatan Hari Pahlawan Nasional yang jatuh setiap 10 November, Google Doodle menampilkan sosok “pahlawan” Indonesia, Ismail Marzuki.
Perjuangan Ismail Marzuki memang bukan dengan mengangkat senjata, sebaliknya, ia menggubah lagu yang memotret perjuangan bangsa hingga menggugah rasa nasionalisme. Sebut saja “Gugur Bunga”, “Halo-Halo Bandung”, “Sepasang Mata Bola”, “Indonesia Pusaka” dan banyak lainnya.
Sekilas mengenai sang komposer asal Tanah Betawi, ia lahir dan besar di daerah Kwitang 107 tahun silam, tepatnya 11 Mei 1914. Ayah Ismail, Marzuki adalah pemilik bisnis bengkel mobil, sementara ibunya tutup usia ketika dia berusia tiga tahun.
Namun, alih-alih mengikuti jejak sang ayah, Ismail yang karib disapa Maing lebih menyukai dunia musik. Sejak kecil ia senang mendengar alunan musik dari gramofon milik keluarganya. Ismail pandai bermain beberapa alat musik seperti gitar, ukulele dan rebana.
Dalam hal akademis, Ismail Marzuki menempuh pendidikan di HIS Idenburg Menteng dan ilmu agama di Madrasah Unwanul Wustha. Ijazah terakhir yang dimilikinya adalah dari MULO Menjangan Jakarta. Dengan ijazah tersebut dan kemampuan berbahasa asing, Belanda dan Inggris, Ismail diterima bekerja di Socony Service Station sebagai kasir. Saat itu, dia mendapat gaji 30 gulden sebulan, seperti dilansir Historia.
Berkarier di Bidang Musik
Tak merasa cocok, Ismail pun beralih kerja sebagai penjual piringan hitam di Jalan Noordwijk yang kini menjadi Jalan Juanda, Jakarta. Piringan hitam yang dijualnya produksi Columbia dan Polydor. Meski penghasilannya tidak tetap seperti ketika di Socony, Ismail tak mempermasalahkan hal itu. Yang dicarinya adah kesempatan memperluas koneksi di bidang seni, utamanya musik. Dia pun kemudian terhubung dengan seniman dan pemusik seperti Kartolo, Roekiah, Zahirdin, dan Yahya.
Musik menjadi kegemaran yang serius ia tekuni. Meski tak pernah belajar khusus di lembaga pendidikan seni, pada usia 17, Ismail telah mampu mencipta lagu berbahasa Belanda “O Sarinah”. Meski berjudul demikian, syair lagu itu menggambarkan kondisi kehidupan bangsa yang tertindas.
Berbekal kemampuan musik alami atau otodidak, Ismail mengawali karier bermusik sebagai anggota grup Lief Java, orkes terkenal di zaman itu. Bersama grup musik pimpinan Hugo Dumas itu, Ismail pun mendapat pengalaman bermusik hingga ke Malaya dan kerap mengisi acara musik di radio Nederlands Indische Radio Omroep Maaeshappi (NIROM) yang didirikan Belanda pada 1934.
Ismail aktif berkarya hingga masa pendudukan Jepang. Jika awalnya karya Ismail banyak bernuansa jazz, kini berganti kroncong dan perjuangan. Kurang lebih ada 200 lagu yang telah diciptakan Ismail Marzuki.
Tak hanya piawai bermain alat musik dan menggubah lagu, Ismail juga memiliki suara yang bagus. Dalam catatan Misbach Yusa Biran, Sejarah Film 1900-1950 diketahui Ismail Marzuki membantu pelakon Raden Mochtar bernyanyi diiringi Lief Java. Raden Mochtar yang bukan penyanyi kesulitan mencapai nada tinggi sehingga dibantu oleh Ismail.
Bicara soal film, beberapa karya Ismail Marzuki juga dijadikan tema lagu untuk film Terang Boelan (1937) yakni “Bunga Mawar dari Kayangan” dan “Duduk Termenung”. Bersama Lief Java, Ismail terlibat dalam mengisi lagu-lagu untuk film tersebut.
Sang komposer besar tutup usia pada 25 Mei 1958 di rumahnya, di Tanah Abang akibat sakit paru-paru. Ia pun dimakamkan di tempat pemakaman Karet Bivak, Jakarta.
Pencarian Berdasarkan Kata Kunci
Ismail Marzuki
,
Pahlawan NasionalRekomendasi:
- Pengenalan Jenis Trading Bitcoin Yang Wajib Diketahui Pergerakan harga Bitcoin terus mengalami fluktuasi selama beberapa waktu terakhir, bahkan votalitasnya bisa dibilang sangat signifikan. Setelah harganya menembus harga tertinggi US$ 64.888 namun dalam 11 hari bisa turun ke…
- Sejarah Dan Isi Teks Proklamasi Kemerdekaan Indonesia TEKNOMUDA.COM - Sebentar lagi, bangsa Indonesia akan memperingati HUT ke-76 RI pada Selasa (17/8/2021). Tanggal 17 Agustus menjadi momen bersejarah bagi Indonesia. Pasalnya, Kemerdekaan Indonesia diproklamasikan pada 17 Agustus 1945.…
- Ini Alasan Bulan Rajab 1443 H Jatuh pada Kamis 3 Februari… Ini Alasan Bulan Rajab 1443 H Jatuh pada Kamis 3 Februari 2022 - Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) memutuskan awal Rajab 1443 Hijriah jatuh pada Kamis, 3 Februari 2022. Keputusan…
- 9 Maret Sebagai Hari Musik Nasional dan Lahirnya WR… 9 Maret Sebagai Hari Musik Nasional dan Lahirnya WR Supratman - Setiap tanggal 9 Maret diperingati sebagai Hari Musik Nasional. Hari Musik Nasional merupakan dorongan penting bagi apresiasi musik di…
- Awal Mula dan Sejarah Cap Go Meh, Dirayakan 15 Hari Setelah… Awal Mula dan Sejarah Cap Go Meh, Dirayakan 15 Hari Setelah Imlek - Hari ini, tepat 15 hari setelah perayaan Imlek 2022 atau biasa disebut Cap Go Meh. Pendeta Tao…
- Jelaskan pengertian dasar negara Jelaskan pengertian dasar negara Pembahasan : Pengertian dari dasar negara ialah landasan dalam suatu negara guna menjalankan dan melaksanakan kehidupan masyarakat di berbagai bidang. Dasar Negara juga bermakna sebagai pedoman…
- Download Twibbon Bertema Hari Anak Nasional 2022 Hari Anak Nasional 2022 jatuh pada tanggal 23 Juli 2022 mendatang. Peringatan Hari Anak Nasional sebagai bentuk penghormatan, perlindungan, dan pemenuhan hak anak sebagai generasi penerus bangsa. Sejarah Hari Anak…
- Apa strategi/taktik organisasi partai Indonesia (partindo) Apa strategi/taktik organisasi partai Indonesia (partindo)? Jawabannya adalah Non Kooperatif Partindo didirikan oleh Sartono pada tahun 1929. Sejak awal berdirinya Partindo memiliki banyak anggota dan terjun dalam aksi-aksi politik menuju…
- Bertepatan dengan Natal, Lee Si Eon Dan Seo Ji Seung Resmi… Bertepatan dengan Natal, Lee Si Eon Dan Seo Ji Seung Resmi Menikah - Aktor Lee Si Eon dan Seo Ji Seung akan merayakan pernikahan mereka di Pulau Jeju dan akan resmi…
- Makna Hari Santri Nasional Dan Filosofi Logo Terbaru 2021 Makna Hari Santri Nasional Dan Filosofi Logo Terbaru 2021 - Hari Santri Nasional jatuh tanggal 22 Oktober 2021. Tahun ini logo hari Santri Nasional 2021 memiliki 2 versi. Satu versi…
- MPL Season 8 Minggu Ini, Alter Ego Diprediksi Masih Tak… TEKNOMUDA.COM - Turnamen Mobile Legends: Bang-Bang Professional League Indonesia atau MPL ID season 8 pekan kelima akan digelar besok sore, Jumat (10/9/2021). Pekan ini juga sekaligus membuka leg kedua MPL…
- Cara Mengetahui Apakah Nama Kamu di Cari di Google Cara Mengetahui Apakah Nama Kamu di Cari di Google - Orang mencari nama seseorang biasanya karena beberapa alasan. Salah satu alasannya adalah untuk mengenal lebih jauh tentang orang tersebut, termasuk…
- Giring Ganesha Jadi Sasaran Kritik, Eks Jubir PSI: Giring… Giring Ganesha Jadi Sasaran Kritik, Eks Jubir PSI: Giring Bukan Anies - Baru-baru ini, Giring Ganesha kembali menjadi perbincangan netizen akibat sindirannya terhadap Gubernur Anies Baswedan dalam pidato di hari…
- EVOS Reborn Runner Up, BTR RA, LIVESCAPE, AURA Esports… TEKNOMUDA.COM – PMPL SEA Season 3 2021 telah berakhir pada minggu malam WIB (23/5/2021). Indonesia gagal mempertahankan juara PMPL SEA Championship yang di raih Bigetron RA di season 2 tahun…
- Hari Kanker Sedunia: Sejarah dan Tema Peringatannya Tahun… Hari Kanker Sedunia: Sejarah dan Tema Peringatannya Tahun Ini - Hari Kanker Sedunia merupakan agenda yang selalu dilakukan setiap tahun dalam rangka meningkatkan kesadaran masyarakat global akan pentingnya mencegah dan…
- Sejarah Mangkuk Ayam Jago Yang Muncul di Google Doodle Hari… Sejarah Mangkuk Ayam Jago Yang Muncul di Google Doodle Hari Ini Google Doodle hari ini menampilkan mangkuk ayam jago dalam mesin pencarian Google. Apa istimewanya lambang tersebut? Mengutip situs resminya,…
- Body Goals! Ini 5 Atlet Cantik yang Guncang Dunia Olahraga Body Goals! Ini 5 Atlet Cantik yang Guncang Dunia Olahraga - Tak hanya jago dalam bidang olahraga, para atlet wanita ini juga populer karena parasnya yang cantik dan tubuh yang…
- Kiprah Lee Jeong Hoon yang Kini Sukses Jadi Artis di… Kiprah Lee Jeong Hoon yang Kini Sukses Jadi Artis di Indonesia - Lee Jeong Hoon adalah pria Korea Selatan yang sukses meniti karir di Indonesia. Baru-baru ini, nama Lee Jeong…
- Update Hari Libur Tahun Baru Islam Menjadi 11 Agustus 2021 Libur tahun baru islam awalnya tanggal 10 Agustus diganti menjadi 11 Agustus 2021. Hal ini disampaikan Menko PMK Muhadjir Efendy dalam jumpa pers. Libur Tahun Baru Islam 2021 yang jatuh…
- Chromium Web Browser Untuk Windows Maupun Mac OS Chromium Web Browser Untuk Windows Maupun Mac OS - Chromium adalah peramban web open source yang dikembangkan oleh Google. Chromium memiliki fitur dan antarmuka yang sama dengan Google Chrome, namun…
- Jadi Google Doodle Hari Ini, Didi Kempot Seorang Bapak… Jadi Google Doodle Hari Ini, Didi Kempot Seorang Bapak Campur Sari - Bagi Kamu pecinta lagu Campursari, mungkin tak asing lagi dengan nama Didi Kempot. Seorang musisi Jawa yang memulai…
- Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Piala AFF 2022 Kompetisi sepak bola antarnegara se-Asia Tenggara, Piala AFF 2022, akan dimulai esok hari. Timnas Indonesia akan melakoni laga perdana tepat pada Jumat (23/12). Timnas Indonesia yang tergabung dalam Grup A…
- Asus Rilis Laptop Chromebook Rp 5 Jutaan, Cocok untuk… TEKNOMUDA.COM - Asus resmi mengumumkan laptop Chromebook C214 di Indonesia pada Minggu (22/8). Laptop ini menyasar konsumen pelajar yang kini mesti belajar online selama pandemi corona. Laptop Asus Chromebook C214…
- Pengertian MUI serta Tugas, Peran dan Sejarah Berdirinya Pengertian MUI serta Tugas, Peran dan Sejarah Berdirinya - Majelis Ulama Indonesia atau MUI adalah lembaga swadaya masyarakat yang menjadi wadah mempertemukan ulama, zuama dan cendekiawan. MUI yang didirikan pada…
- Buatlah resume tentang arti kedudukan dan fungsi pancasila 1.Buatlah resume tentang arti kedudukan dan fungsi pancasila 2.Jawablah pertanyaan berikut ini! A.Apa arti pancasila bagi bangsa indonesia B.Apa fungsi pancasila bagi bangsa indonesia C.Siapakah the founding fathers yang meremuskan…
- Data Terbaru Jumlah Kasus Corona Di Indonesia Hari ini Data update terbaru jumlah kasus corona atau Covid-19 di Indonesia kembali diunggah pada sore hari ini. Dalam keterangan di halaman Covid19.go.id, jumlah kasus corona di Indonesia per Sabtu sore, 7…
- Justin Bieber Bakal Konser di Jakarta 3 November, Ini Harga… Justin Bieber Bakal Konser di Jakarta 3 November, Ini Harga Tiketnya - Justin Bieber akan resmi menggelar konser di Indonesia pada Justice World Tour pada 3 November 2022, di Stadion…
- Ini Alasan Ketum PSI Giring Ganesha Mundur Dari Bursa Capres… Ini Alasan Ketum PSI Giring Ganesha Mundur Dari Bursa Capres 2024 - Ketua Umum DPP Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Giring Ganesha Djumaryo menyatakan mundur dari calon presiden 2024. Hal tersebut…
- Raja Minyak Indonesia Arifin Panigoro Wafat, Berikut Rekam… Raja Minyak Indonesia Arifin Panigoro Wafat, Berikut Rekam Jejaknya - Pengusaha minyak dan gas bumi yang juga anggota Dewan Pertimbangan Presiden (Wantimpres), Arifin Panigoro, meninggal dunia di Amerika Serikat dalam…
- This Is Indonesia Trending Nomor 1 di YouTube, Aurel… TEKNOMUDA.COM - Menyambut Hari Kemerdekaan Indonesia, Atta Halilintar merilis single berjudul This Is Indonesia. Dalam lagu tersebut, youtuber berusia 26 tahun itu menggandeng sang istri—Aurel Hermansyah, ibu mertua—Krisdayanti, ibu kandung—Lenggogeni…