TEKNOMUDA.COM – Layanan WhatsApp, Instagram, hingga Facebook, mengalami down yang lama sekali pada Senin malam (4 Oktober) hingga Selasa dini hari (5 Oktober). Penyebabnya diduga adalah kesalahan pada DNS atau Domain Name System.
Gangguan ini berlangsung sejak Senin malam pukul 22.31 WIB. Gangguan masih terjadi hingga Selasa dini hari pukul 01.10 WIB.
Situs pemantau performa layanan internet, DownDetector, mencatat bahwa masalah ini tersebar luas di berbagai negara. Meskipun tidak jelas apa masalah yang sebenarnya, namun para ahli teknologi meyakini masalahnya ada pada DNS.
Wakil presiden senior Cloudflare, Dane Knecht, mencatat bahwa ada kesalahan pada rute protokol gateway yang menuju ke Facebook sehingga tidak dapat merespons aktivitas layanan. Cloudflare sendiri adalah penyedia layanan keamanan internet hingga pengantaran konten.
DNS diibaratkan sebagai buku alamat atau buku telepon dalam dunia internet. Ia mengarahkan browser web ke sistem komputer yang melayani situs web yang mereka cari.
Selama WhatsApp, Instagram, hingga Facebook tumbang, banyak masyarakat yang beralih ke media sosial Twitter. Aplikasi pesan lain yang menjadi alternatif adalah Telegram hingga Signal.
Ketiga layanan populer Facebook sering sekali mengalami gangguan bersamaan sejak Facebook berupaya mengintegrasikan sistem pesan pada layanan Messenger, Instagram, dan WhatsApp. Gangguan kali ini adalah yang terlama karena sudah terjadi dua jam lebih dan saat ini masih terganggu.
Facebook menyampaikan permintaann maafnya di Twitter dan sedang berusaha untuk memperbaiki semuanya.
Rekomendasi:
- Usai Hiatus, BIGBANG Duduki Puncak Tangga Lagu dengan 'Still… Usai Hiatus, BIGBANG Duduki Puncak Tangga Lagu dengan 'Still Life' - Boyband dibawah naungan YG Entertainment, BIGBANG akhirnya kembali meramaikan dunia K-Pop setelah bertahun-tahun absen. Dengan single dan video musik…
- Isi Slot Pemain ke-15, Stanley Johnson Dapat Kontrak Reguler… Isi Slot Pemain ke-15, Stanley Johnson Dapat Kontrak Reguler Dari Lakers - Penantian panjang Stanley Johnson untuk mendapatkan kontrak reguler bersama Los Angeles Lakers akhirnya membuahkan hasil. Setelah diberikan kontrak…
- Jadwal Perempat Final Piala Thomas Uber Cup 2021 Jadwal Perempat Final Piala Thomas Uber Cup 2021 - Jadwal 8 besar Thomas Cup 2021 akan berlangsung di Ceres Arena, Aarhus, Denmark, pada Jumat (15/10/2021) siang hingga Sabtu (16/10) dini…
- Pemerintah Resmi Perpanjang PPKM Darurat hingga 25 Juli 2021 TEKNOMUDA.COM - Pemerintah akhirnya memutuskan untuk memperpanjang pemberlakukan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) darurat hingga tanggal 25 Juli dengan catatan. Keputusan ini disampaikan langsung oleh Presiden Jokowi melalui akun Youtube Biro…
- Jadwal Playoff MPL ID Season 8 Minggu Ini Dan Link Live… Jadwal Playoff MPL ID Season 8 Minggu Ini Dan Link Live Streamingnya - Jadwal playoff MPL ID S8 lengkap hingga grand final. Playoff MPL ID S8 hari ini (21/10/2021) dibuka…
- Update Hari Libur Tahun Baru Islam Menjadi 11 Agustus 2021 Libur tahun baru islam awalnya tanggal 10 Agustus diganti menjadi 11 Agustus 2021. Hal ini disampaikan Menko PMK Muhadjir Efendy dalam jumpa pers. Libur Tahun Baru Islam 2021 yang jatuh…
- Cara Mudah Download Youtube Tanpa Aplikasi Maupun Dengan… Cara Mudah Download Youtube Tanpa Aplikasi Maupun Dengan Aplikasi - Tanpa tambahan aplikasi apapun Kamu tetap bisa mendownload video YouTube secara gratis. Saat ini ada banyak situs atau website penyedia…
- Pemerintah Resmi Memperpanjang PPKM Level 4 Dan 3 Sampai 16… Pemerintah memutuskan resmi memperpanjang pembatasan kegiatan masyarakat atau PPKM level 4 dan 3 sampai 16 Agustus 2021. Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Panjaitan mengatakan evaluasi PPKM di…
- Mendarat di Lombok, Marc Marquez Siap Jalani Sesi Tes Pra… Mendarat di Lombok, Marc Marquez Siap Jalani Sesi Tes Pra Musim - Pembalap MotoGP Marc Marquez mendarat di Lombok untuk mengikuti persiapan sesi tes pramusim di Mandalika. Sesampainya di Lombok,…
- Hari Ini Sony Xperia Tak Bisa Akses Gmail, Maps, hingga… TEKNOMUDA.COM - Mulai hari ini, Google akan mematikan dukungan akun pengguna yang masih menggunakan sistem operasi Gingerbread atau versi 2.3.7 ke bawah. Pemutusan akses ini mencakup dukungan di sistem hingga…
- Ini Alasan Bulan Rajab 1443 H Jatuh pada Kamis 3 Februari… Ini Alasan Bulan Rajab 1443 H Jatuh pada Kamis 3 Februari 2022 - Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) memutuskan awal Rajab 1443 Hijriah jatuh pada Kamis, 3 Februari 2022. Keputusan…
- Akibat Hujan Deras, Sejumlah Wilayah Jakarta Terkepung… Akibat Hujan Deras, Sejumlah Wilayah Jakarta Terkepung Banjir - Hujan deras yang mengguyur Jakarta menyebabkan beberapa ruas jalan di Jakarta tergenang air. Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) meminta masyarakat…
- Ini Tips Investasi Emas Untuk Investor Pemula TEKNOMUDA.COM - Investasi emas masih diminati banyak orang lantaran harganya yang terus naik. Saat ini, harga emas batangan PT Aneka Tambang (Persero) Tbk (Antam) nyaris menyentuh harga Rp 1 juta.…
- Kabar Duka, Komedian Bob Saget Meninggal Dunia di Usia 65… Kabar Duka, Komedian Bob Saget Meninggal Dunia di Usia 65 Tahun - Aktor dan komedian Bob Saget, lebih dikenal sebagai Danny Tanner di "Full House," meninggal pada usia 65 tahun.…
- Ini Alasan PT LIB Ubah Jadwal Laga Borneo FC vs Persib… Ini Alasan PT LIB Ubah Jadwal Laga Borneo FC vs Persib Bandung - Laga yang ditunggu-tunggu Bobotoh adalah laga Borneo FC vs Persib di pekan ke-20 BRI Liga 1 musim…
- Lomba Asian Talent Cup 2021 di Sirkuit Mandalika di Tunda Lomba Asian Talent Cup 2021 di Sirkuit Mandalika di Tunda - Perlombaan Asian Talent Cup 2021 di Sirkuit Mandalika yang dijadwalkan pada Minggu 14 November harus ditunda hingga minggu depan…
- Jadwal Liga Inggris Akhir Pekan Ini: Ada Chelsea vs… TEKNOMUDA.COM - Jadwal Liga Inggris akhir pekan ini, Sabtu hingga Selasa (28/9/2021) akan menyajikan rangkaian pertandingan pekan keenam. Salah satu yang patut disaksikan adalah big match Chelsea vs Manchester City.…
- Update Banjir Jakarta, Ada yang 1 Meter Lebih Update Banjir Jakarta, Ada yang 1 Meter Lebih - Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI Jakarta melaporkan penambahan wilayah terendam banjir, akibat hujan yang melanda sejak Minggu (26/2) hingga Senin…
- Kronologi Meninggalnya Maura Magnalia, Putri Sulung Nurul… Kronologi Meninggalnya Maura Magnalia, Putri Sulung Nurul Arifin - Maura Magnalia, putri sulung politikus Partai Golkar Nurul Arifin, meninggal dunia. Kabar duka ini disiarkan langsung oleh Nurul. Pemilik nama Maura…
- Makna Hari Santri Nasional Dan Filosofi Logo Terbaru 2021 Makna Hari Santri Nasional Dan Filosofi Logo Terbaru 2021 - Hari Santri Nasional jatuh tanggal 22 Oktober 2021. Tahun ini logo hari Santri Nasional 2021 memiliki 2 versi. Satu versi…
- Bentrokan Dua Desa di Maluku Akibatkan 3 Tewas dan Rumah… Bentrokan Dua Desa di Maluku Akibatkan 3 Tewas dan Rumah Terbakar - Warga desa Ori dan Kariuw di Pulau Haruku, Maluku Tengah, bentrok. Masalah yang memicunya adalah sengketa lahan. Bentrokan…
- Sejarah Hingga Fakta Tentang Halloween Di Amerika Serikat Sejarah Hingga Fakta Tentang Halloween Di Amerika Serikat - Hari Halloween diperingati tiap 30 Oktober. Perayaan yang terkenal di Amerika Serikat ini identik dengan pesta kostum dan trick or treat.…
- 30 Tahun Lalu, Uni Soviet Runtuh Setelah Gorbachev… 30 Tahun Lalu, Uni Soviet Runtuh Setelah Gorbachev Mengundurkan Diri - Pada tanggal 26 Desember 1991, Uni Soviet di bawah kepemimpinan Mikhail Gorbachev, Uni Soviet, bersama dengan sekutu Eropa Timurnya terlibat…
- Sebuah pabrik terletak berdekatan dengan sungai yang… Sebuah pabrik terletak berdekatan dengan sungai yang mengalir melalui perumahan. Pabrik ini beroprasi setiap harinya. penduduk perumahan yang terletak disebelah timur sungai sering mengalami permasalahan iritasi pada mata mereka,sedangkan penduduk…
- Hoax! Dikabarkan Meninggal Dunia, Begini Respon Ariel Noah Hoax! Dikabarkan Meninggal Dunia, Begini Respon Ariel Noah - Ariel Noah dikabarkan meninggal dunia. Kabar tersebut disebarkan oleh salah satu akun media sosial Facebook (Sosmed) pada 8 Februari 2022. Hoax…
- Cara Koneksikan Kembali Sinyal HP Yang Hilang, Tidak Muncul Cara Koneksikan Kembali Sinyal HP Yang Hilang, Tidak Muncul - Hari ini kita akan membahas cara mengatasi sinyal hp hilang. Sinyal hp hilang dapat menyebabkan masalah komunikasi, keterlambatan, dan bahkan…
- Hasil Piala Thomas: Indonesia Menang Telak Lawan Aljazair… TEKNOMUDA.COM - Ganda putra anyar Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin menyempurnakan kemenangan Indonesia 5-0 atas Aljazair pada penyisihan pertama Grup A Piala Thomas di Ceres Arena, Aarhus, Denmark. Dalam pertarungan yang…
- Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Piala AFF 2022 Kompetisi sepak bola antarnegara se-Asia Tenggara, Piala AFF 2022, akan dimulai esok hari. Timnas Indonesia akan melakoni laga perdana tepat pada Jumat (23/12). Timnas Indonesia yang tergabung dalam Grup A…
- Sinopsis dan Jam Tayang Collide di Bioskop Trans TV Malam… Sinopsis dan Jam Tayang Collide di Bioskop Trans TV Malam Ini - Program Film Trans TV pada Selasa, 15 Februari 2022 akan menayangkan film Collide (2016). Film berdurasi 1 jam…
- Daftar HP Android dan iOS yang Tidak Bisa Gunakan WhatsApp… TEKNOMUDA.COM - Simak daftar HP Android dan iOS yang tidak bisa lagi gunakan WhatsApp mulai 1 November 2021. WhatsApp menjadi salah satu aplikasi perpesanan terbesar di dunia dengan lebih dari…