TEKNOMUDA.COM – Samsung Galaxy A52s 5G menjadi ponsel resmi di turnamen Piala Presiden Esports 2021 (PPE 2021) dan Mobile Legends: Bang Bang! Professional League (MPL) Indonesia atau MPL ID Season 8.
Irfan Rinaldi selaku Product Marketing Manager, Samsung Electronics Indonesia (SEIN) menyampaikan, ini menjadi bentuk keterlibatan dan dukungan Samsung untuk generasi muda Indonesia yang memiliki passion di dunia Esport.
“SEIN menjadi official partner PPE 2021 dan MPL ID Season 8 untuk mendukung passion anak muda terhadap Esport dan memberikan pengalaman performa Awesome kepada para gamers di ajang turnamen Esport paling ditunggu di Indonesia,” ujarnya dalam rilis yang diterima, Minggu (19/8/2021).
Ia menyampaikan, era Industri 4.0 saat ini menambah ragam industri di Indonesia.
Salah satunya yang kini ramai dan digandrungi masyarakat adalah industri gaming dan olahraga elektronik atau Esport, yang merupakan cabang olahraga game online kompetitif.
Menurutnya, fenomena ini terus berkembang dan memancing perhatian dari berbagai kalangan, mulai dari anak muda hingga perusahaan-perusahaan besar.
Rangga Danu Prasetya selaku Ketua Panitia Pelaksana Piala Presiden Esport 2021 menyatakan, dukungan Samsung saat ini tentunya menjadi kunci utama bagi sebuah turnamen Esport.
“Kami menghargai komitmen Samsung dalam mendukung minat dan bakat generasi muda di bidang e-sport melalui kerja sama dengan Piala Presiden Esport sejak 2019 hingga saat ini,” ujar Rangga Danu.
Ia melanjutkan, Piala Presiden Esports 2021 juga mendapatkan dukungan penuh dari pemerintah sebagai upaya dukungan ekonomi kreatif dan dapat menjadi wadah bagi generasi muda Tanah Air.
“Dengan mengangkat tema #BanggaEsportIndonesia, kami berkomitmen untuk membawa ekosistem mobile game di Indonesia bersama Samsung ke tingkat dunia, dengan harapan para atlet dapat tumbuh kembang bersama dan Indonesia menjadi tolak ukur Esport bagi negara lain,” ujarnya.
Originally posted 2021-09-19 09:53:25.
Rekomendasi:
- Jadwal Playoff MPL ID Season 8 Minggu Ini Dan Link… Jadwal Playoff MPL ID Season 8 Minggu Ini Dan Link Live Streamingnya - Jadwal playoff MPL ID S8 lengkap hingga grand final. Playoff MPL ID S8 hari ini (21/10/2021) dibuka…
- Unik Banget! Ini Nama Anak Kedua Kylie Jenner dan… Unik Banget! Ini Nama Anak Kedua Kylie Jenner dan Travis Scott - Akhirnya setelah hampir seminggu menunggu nama yang akan diberikan Kylie Jenner untuk anak keduanya. Dia baru-baru ini mengungkapkan…
- Berikut yang bukan upaya meningkatkan ekonomi… Berikut yang bukan upaya meningkatkan ekonomi maritim di Indonesia adalah... A. mengenalkan batas batas laut Indonesia kepada nelayan B.meningkatkan kualitas sdm oleh pemerintah C. memberikan kebebasan kepada Kapal asing D.memberi…
- Hero Badang Mobile Legends, Sang Ahli Bela Diri Hero Badang Mobile Legends, Sang Ahli Bela Diri Hero Badang Mobile Legends, Sang Ahli Bela Diri- Badang adalah salah satu hero dalam game Mobile Legends: Bang Bang yang berasal dari…
- Masuk Indonesia Inilah Harga Asus ROG Phone 5 Ultimate TEKNOMUDa.COM - Setelah diperkenalkan beberapa bulan lalu, Asus ROG Phone 5 Ultimate akhirnya segera dijual ke konsumen Indonesia. Harga Asus ROG Phone 5 adalah Rp 18.999.000 dan tersedia dalam warna…
- HP Terbaru Redmi 12C, Cek Spesifikasi dan Harganya HP Terbaru Redmi 12C, Cek Spesifikasi dan Harganya - Xiaomi resmi mengumumkan harga ponsel entry-level terbarunya Redmi 12C di Indonesia hari ini, Kamis (9/3/2023). Dalam keterangan resmi yang diterima KompasTekno,…
- Cara Klaim Redeem Code Genshin Impact Update Kamis… Cara Klaim Redeem Code Genshin Impact Update Kamis 14 Oktober 2021 - Berikut ini merupakan kode redeem Genshin Impact, Kamis (14/10/2021), disertai dengan cara klaim. Genshin Impact merupakan game yang…
- Bukan CEO RANS Entertainment, Raffi Ahmad Sebut… Bukan CEO RANS Entertainment, Raffi Ahmad Sebut Dirinya Cuma PNS - Raffi Ahmad dikenal sebagai salah satu artis yang sukses di dunia bisnis. Suami Nagita Slavina ini diketahui memiliki perusahaan…
- Siapa saja tokoh yang mengusulkan rumusan dasar negara Siapa saja tokoh yang mengusulkan rumusan dasar negara Berikut adalah 3 tokoh yang mengusulkan rumusan dasar negara Indonesia yang kelak kita kenal sebagai Pancasila: Ir. Soekarno (disampaikan 1 Juni 1945)…
- Jadwal MPL Season 8 Minggu Ketiga Sajikan Duel El Clasico TEKNOMUDA.COM - Turnamen Mobile Legends: Bang-Bang Professional League Indonesia atau MPL ID season 8 regular season pekan ketiga akan kembali digelar mulai besok, Jumat (27/8/2021). Jadwal MPL Season 8 minggu…
- Canggih! Samsung Galaxy A73 Bakal Pakai Kamera 108 MP TEKNOMUDA.COM - Samsung saat ini tengah mengerjakan Galaxy seri A baru untuk 2022 mendatang. Salah satu modelnya, Galaxy A73, disebut bakal menjadi ponsel seri A pertama yang membawa kamera 108…
- Harga Redmi 10 di Indonesia Mulai Rp 2 Juta, Kamera 50 MP TEKNOMUDA.COM - Xiaomi Indonesia, pada Jumat (17/9/2021) resmi meluncurkan ponsel terbarunya untuk segmen entry level, Redmi 10. Mengandalkan kamera utama 50 MP, harga Redmi 10 di Indonesia mulai Rp 2…
- Ini Rekomendasi 5 HP Murah di Bawah Rp 1 Juta, Cocok… TEKNOMUDA.COM - Karena pandemi, sejumlah kegiatan di public space terpaksa dihentikan termasuk sekolah. Digelar dari rumah, berikut rekomendasi 5 HP murah di bawah Rp 1 juta yang cocok kamu gunakan…
- Spesifikasi Realme Narzo 50A Prime, HP Gaming… Spesifikasi Realme Narzo 50A Prime, HP Gaming Dibawah 2 Jutaan - Realme Narzo 50A Prime diposisikan sebagai ponsel gaming terbaik dengan harga mulai dari 2 jutaan. Jarang ada produsen smartphone…
- MPL Season 8 Minggu Ini, Alter Ego Diprediksi Masih… TEKNOMUDA.COM - Turnamen Mobile Legends: Bang-Bang Professional League Indonesia atau MPL ID season 8 pekan kelima akan digelar besok sore, Jumat (10/9/2021). Pekan ini juga sekaligus membuka leg kedua MPL…
- Beberapa Cara Aman Menggunakan Mobile Banking Beberapa Cara Aman Menggunakan Mobile Banking Saat ini di Indonesia, Pembobolan Rekening Bank via mobile banking menjadi viral diberbagai media khususnya internet. Jadi buat Kamu para pengguna mobile banking harus…
- Harga dibawah Rp5 Jutaan, Berikut Spesifikasi Redmi… Harga dibawah Rp5 Jutaan, Berikut Spesifikasi Redmi Note 11 Pro 5G - Xiaomi baru saja menyelesaikan acara peluncuran terbarunya yang menampilkan tiga ponsel Redmi baru yang memiliki konektivitas 5G, yakni…
- Justin Bieber Bakal Konser di Jakarta 3 November,… Justin Bieber Bakal Konser di Jakarta 3 November, Ini Harga Tiketnya - Justin Bieber akan resmi menggelar konser di Indonesia pada Justice World Tour pada 3 November 2022, di Stadion…
- Buatlah resume tentang arti kedudukan dan fungsi pancasila 1.Buatlah resume tentang arti kedudukan dan fungsi pancasila 2.Jawablah pertanyaan berikut ini! A.Apa arti pancasila bagi bangsa indonesia B.Apa fungsi pancasila bagi bangsa indonesia C.Siapakah the founding fathers yang meremuskan…
- Negara apa yang terletak paling timur di aseann Negara apa yang terletak paling timur di aseann Wilayah Asia merupakan bagian yang luas di dunia dengan terbagi menjadi beberapa wilayah negara salah satunya adalah ASEAN (Asia Bagian Tenggara). Negara…
- AMD Ryzen 5000 Inilah Tanggal rilis, harga, dan… TEKNOMUDA>COM - Hei para gamers yang tak terhentikan, penantian sudah berakhir sekarang !! Prosesor gaming AMD Ryzen 5000 yang menjanjikan sekarang telah keluar. Secara resmi dirilis pada 5 November 2020.…
- Tuliskan 8 provinsi yang dibentuk sebagai hasil… Tuliskan 8 provinsi yang dibentuk sebagai hasil sidang ppki pertama 8 Provinsi yang dibentuk sebagai hasil sidang PPKI pertama adalah Sumatera Jawa barat Jawa Timur Jawa tengah Borneo Sulawesi Maluku…
- Rayakan Satu Dekade Berkarir, Tulus Rilis Album… Rayakan Satu Dekade Berkarir, Tulus Rilis Album Bertajuk 'Manusia' - Muhammad Tulus Rusydi, akrab disapa Tulus, adalah seorang penyanyi-penulis lagu yang berbagi kesan dan cerita tentang karir yang telah dimulai…
- Penyediaan beras murah untuk masyarakat miskin… Penyediaan beras murah untuk masyarakat miskin (raskin) merupakan salah satu wujud progam pemberian jaminan akses kebutuhan dasar bagi rakyat bawah dalam upaya pemenuhan kebutuhan masyarakat melalui .... a. akses kesehatan…
- Laptop HP Victus Diklaim Cocok untuk Bermain Game… TEKNOMUDA.COM - HP merilis laptop Victus berlayar 16 inci terbaru di Indonesia pada Kamis (23/9/2021). Gawai ini digadang-gadang bisa mendukung penggunanya produktif dalam bekerja sekaligus mendukung pengguna menjadi pemain game…
- Spesifikasi serta Harga iPad dan iPad Mini 6 Edisi 2021 TEKNOMUDA.COM - Apple resmi memperkenalkan jajaran iPad dan iPad Mini edisi 2021 pada Rabu (15/9/2021) di Cupertino, California, Amerika Serikat. Peluncuran iPad ini berbarengan dengan datangnya keluarga iPhone 13. Berikut…
- Asus ROG Strix G15 Advantage Edition, Laptop Gaming Powerful TEKNOMUDA.COM - Asus resmi memperkenalkan laptop gaming terbarunya yaitu ROG Strix G15 Advantage Edition di Indonesia. Digadang sebagai laptop gaming pertama di dunia yang menggabungkan performa powerful dari CPU AMD…
- Apa itu NFC? Inilah semua yang perlu Anda ketahui Semua smartphone saat ini sudah dilengkapi dengan teknologi NFC. Disadari atau tidak, mungkin saja ponsel Anda menggunakan NFC saat ini. Namun jangan khawatir - NFC menggunakan daya baterai dan daya…
- Selamat! Kylie Jenner dan Travis Scott Dikaruniai Anak Kedua Selamat! Kylie Jenner dan Travis Scott Dikaruniai Anak Kedua - Kylie Jenner telah mengumumkan bahwa dia telah melahirkan anak keduanya dengan Travis Scott. Kabar tersebut datang melalui unggahan pada Minggu…
- BlackBerry Resmi Berhenti Beroperasi, Ini Daftar… BlackBerry Resmi Berhenti Beroperasi, Ini Daftar yang Tak Bisa Digunakan - BlackBerry secara resmi mengumumkan bahwa sistem operasi BlackBerry akan dimatikan dan berhenti bekerja. Cek daftar ponsel BlackBerry yang sudah…