TEKNOMUDA.COM – Simak daftar HP Android dan iOS yang tidak bisa lagi gunakan WhatsApp mulai 1 November 2021.
WhatsApp menjadi salah satu aplikasi perpesanan terbesar di dunia dengan lebih dari dua miliar pengguna.
Belakangan ini, WhatsApp telah merilis sejumlah fitur terbaru untuk aplikasinya.
Namun, ada sejumlah tipe ponsel yang tidak dapat menjalankan aplikasi WhatsApp mulai 1 November mendatang.
Hal itu karena perusahaan akan menarik dukungan pada ponsel dengan versi OS lama.
Sebelumnya melalui situs WhatsApp, perusahaan mengumumkan akan menghentikan dukungan untuk sejumlah smartphone dengan sistem operasi lawas, yakni Android 4.0.4 (Ice Cream Sandwich) dan iOS 9.
“WhatsApp tidak akan lagi mendukung smartphone Android yang menjalankan OS 4.0.4 atau lebih lama mulai 1 November 2021,” kata situs web WhatsApp, Rabu (25/8/2021), dikutip dari world Today News.
Para pengguna smartphone dengan OS 4.0.4 juga diajak untuk beralih ke perangkat yang lebih baru dan menyimpan riwayat pesan sebelum berganti perangkat.
Dikatakan, WhatsApp dapat digunakan pada smartphone Android dengan OS 4.1 (Jelly Bean) atau di atasnya yang dapat menerima SMS atau panggilan selama proses verifikasi.
“Kami menawarkan dukungan terbatas untuk tablet Android dengan kartu SIM aktif. Kami juga tidak mendukung tablet yang hanya mengandalkan koneksi WiFi,” kata WhatsApp.
Tidak hanya Android lama, WhatsApp juga tidak akan berfungsi di iPhone dengan iOS 9 ke bawah.
Untuk menggunakan WhatsApp, pengguna iPhone setidaknya harus memperbarui iPhone mereka ke iOS 10 atau lebih tinggi.
Secara umum, perangkat yang tidak bisa menggunakan WhatsApp adalah yang memiliki sistem operasi 4.0.4 atau lebih rendah dari Android 4.0.3 .
Kemudian, untuk iPhone adalah perangkat dengan iOS 9 dan versi lebih lama.
Daftar HP yang Tidak Bisa Gunakan WhatsApp Mulai 1 November 2021
Berikut daftar lengkap smartphone yang tidak bisa menggunakan WhatsApp per 1 November 2021, dikutip dari entrepreneur.com:
Android
Samsung:
- Galaxy Trend Lite,
- Galaxy Trend II,
- Galaxy SII,
- Galaxy S3 mini,
- Galaxy Xcover 2,
- Galaxy Core dan
- Galaxy Ace 2.
LG:
- Lucid 2,
- Optimus F7,
- Optimus F5,
- Optimus L3 II Dual,
- Optimus F5,
- Optimus L5,
- Optimus L5 II,
- Optimus L5 Dual,
- Optimus L3 II,
- Optimus L7,
- Optimus L7 II Dual,
- Optimus L7 II,
- Optimus F6,
- Enact ,
- Optimus L4 II Dual,
- Optimus F3,
- Optimus L4 II,
- Optimus L2 II,
- Optimus Nitro HD dan 4X HD,
- Optimus F3Q.
ZTE:
- Grand S Flex,
- ZTE V956,
- Grand X Quad V987
- Grand Memo.
Huawei:
- Ascend G740,
- Ascend Mate,
- Ascend D Quad XL,
- Ascend D1 Quad XL,
- Ascend P1 S, dan
- Ascend D2.
Sony:
- Xperia Miro,
- Sony Xperia Neo L,
- Xperia Arc S.
Alcatel:
One Touch Evo 7
Lainnya:
- Archos 53 Platinum,
- HTC Desire 500,
- Caterpillar Cat B15,
- Wiko Cink Five,
- Wiko Darknight,
- Lenovo A820,
- UMi X2,
- Faea F1 dan
- THL W8.
iOS
- Apple iPhone SE
- Apple iPhone 6S
- Apple iPhone 6S Plus
- Cara Mengetahui Versi OS HP
Dikutip dari livemint.com, untuk mengetahui sistem operasi ponsel yang Anda gunakan saat ini dapat dilakukan dengan cara berikut:
iPhone
– Buka Pengaturan
– Pilih menu Umum/General
– Kemudian, ketuk Tentang/About
– Nantinya dapat dilihat versi iOS.
Android
– Buka Pengaturan
– Kemudian Tentang Telepon (yang mungkin ada di akhir bagian).
– Akan ditampilkan versi Android mana yang dijalankan oleh ponsel Anda.
Rekomendasi:
- Harga dibawah Rp5 Jutaan, Berikut Spesifikasi Redmi Note 11… Harga dibawah Rp5 Jutaan, Berikut Spesifikasi Redmi Note 11 Pro 5G - Xiaomi baru saja menyelesaikan acara peluncuran terbarunya yang menampilkan tiga ponsel Redmi baru yang memiliki konektivitas 5G, yakni…
- Uninstall 8 Aplikasi Segera! virus Joker Mengancam Ponsel… TEKNOMUDA.COM - Virus Joker yang terkenal kembali menghantui perangkat Android. Delapan aplikasi yang diketahui menyebarkan malware telah dihapus dari Google Play Store. Namun, ini hanya mencegah unduhan baru. Jika Anda…
- Tips dan Trik Umum Untuk Aplikasi WhatsApp Cara mengirim situs Kamu ke kontak WhatsApp memungkinkan Kamu mengirim foto dan video ke kontak, serta berbagi kontak atau dokumen, tetapi Kamu juga dapat mengirim lokasi Kamu. Ini sangat berguna…
- Contoh Beberapa Undangan Pernikahan Lewat Whatsapp Contoh Beberapa Undangan Pernikahan Lewat Whatsapp Contoh undangan pernikahan lewat wa. Contoh undangan pernikahan unik melalui media sosial2. Pada kesempatan kali ini saya akan membagikan 610 koleksi contoh undangan acara…
- Rekomendasi 9 Aplikasi Untuk Recovery Data Yang Sudah… Rekomendasi 9 Aplikasi Untuk Recovery Data Yang Sudah Terhapus - Saat ini produk-produk digital pasti bisa saja mengalami kerusakan. Dan hal itu sebenarnya merupakan sesuatu yang sangat wajar. Dan bisa…
- Aplikasi Menolak Menutup Dan Masih Berjalan di Android, Ini… TEKNOMUDA.COM - Pernahkah Anda memperhatikan bahwa setelah pertama kali Anda membuka aplikasi di ponsel Android Anda, aplikasi itu dimuat lebih cepat? Mengetuk tombol beranda perangkat Anda atau menggesek ke atas…
- BlackBerry Resmi Berhenti Beroperasi, Ini Daftar yang Tak… BlackBerry Resmi Berhenti Beroperasi, Ini Daftar yang Tak Bisa Digunakan - BlackBerry secara resmi mengumumkan bahwa sistem operasi BlackBerry akan dimatikan dan berhenti bekerja. Cek daftar ponsel BlackBerry yang sudah…
- Mengenal Emoji Mix Oleh TikTok yang Sedang Viral, Begini… Mengenal Emoji Mix Oleh TikTok yang Sedang Viral, Begini Cara Mainnya - Pengguna TikTok kini ramai menggunakan Emoji Mix sebagai tren baru. Emoji Mix adalah aplikasi game yang cukup menyenangkan…
- Cara Mengedit Lagu Menggunakan Aplikasi Audacity dan… Cara Mengedit Lagu Menggunakan Aplikasi Audacity dan Kelebihannya - Selamat datang di Aplikasi Audacity. Aplikasi Audacity adalah alat yang hebat untuk merekam, mengedit, dan mengubah suara digital. Aplikasi ini gratis…
- Ini Fitur Baru WhatsApp, Foto Dan Video Cuma Bisa Di Lihat… TEKNOMUDA.COM - WhatsApp sekarang memungkinkan Anda berbagi foto dan video tersembunyi yang hanya dapat dilihat kontak Anda sekali - tetapi itu mengabaikan masalah besar dengan fitur beta baru. WhatsApp telah…
- Rekomendasi 6 Aplikasi Streaming Film Drama Korea Terbaik Rekomendasi 6 Aplikasi Streaming Film Drama Korea Terbaik Drama-drama asal Korea sekarang lagi ngetren dan banyak dinikmati oleh masyarakat dunia. Apalagi di Indonesia, drama Korea alias drakor bisa mengisi waktu…
- HP Terbaik di Tahun 2021 Yang Bisa Kamu Beli Sekarang Pada tahun 2021, membeli ponsel terbaik berarti mencari sesuatu yang dapat bertahan selama beberapa tahun. Siklus peningkatan ponsel cerdas melambat karena suatu alasan: bahkan dengan harga rendah, dan semakin sulit…
- 5 Aplikasi Terbaik Untuk Mencari Lowongan Kerja 5 Aplikasi Terbaik Untuk Mencari Lowongan Kerja - Aplikasi lowongan kerja bakal sangat mempermudah hidup kamu, para fresh graduates maupun yang sedang ingin berganti lini karier. Soalnya, aplikasi pencari kerja…
- Inilah Daftar HP yang Kebagian Update Android 12 TEKNOMUDA.COM - Google resmi meluncurkan sistem operasi Android 12 versi stabil yang pertama kali debut di Google Pixel. OS Android 12 juga akan segera dirilis untuk beberapa merek smartphone. Mengutip…
- Panduan Cara Membuat atau Mendaftar Akun Indodax Terbaru Panduan Cara Membuat atau Mendaftar Akun Indodax Terbaru - Aset digital saat ini menjadi tempat investasi pilihan dan bagi yang baru ingin terjun ke dunia cryptocurrency bisa menggunakan layanan Indodax…
- Aplikasi Kalkulator Area Tanah Untuk HP Android Kamu "Aplikasi Kalkulator Area Tanah Untuk HP Android Kamu - Selamat datang di Aplikasi Kalkulator Area Tanah untuk Android. Aplikasi ini dirancang untuk membantu Kamu dengan cepat dan mudah menghitung luas…
- Aplikasi Tempo Pengantin Ubah Wajah Biasa Jadi Pengantin Aplikasi Tempo Pengantin Ubah Wajah Biasa Jadi Pengantin Aplikasi tempo pengantin kini sedang naik daun di antara pengguna Facebook, TikTok, dan Instagram. Aplikasi yang bisa mengubah wajah seseorang seakan mengenakan…
- Beberapa Cara Menggunakan Aplikasi Quik Untuk Pemula Beberapa Cara Menggunakan Aplikasi Quik Untuk Pemula - GoPro, pasti sudah familiar dengan merek produsen kamera aksi ini. Selain memproduksi perangkat, perusahaan asal Amerika Serikat ini juga mengembangkan sejumlah aplikasi.…
- Google Akan Berencana Melakukan Pengembangan Keamanan Data Google Akan Berencana Melakukan Pengembangan Keamanan Data - Perusahaan Google berencana untuk melakukan pengembangan dibagian keamanan data (Data Safety) di Playstore pada awal tahun 2022. Hal ini penting dilakukan oleh…
- Cara Memperbaiki Eror Google Play Store Dalam Memeriksa… TEKNOMUDA.COM - Google Play Store adalah toko resmi untuk mengunduh aplikasi dan game di Android. Menavigasi Play Store membingungkan dan terkadang aplikasi gagal mengunduh aplikasi dan game. Terkadang Google Play…
- Ingin Punya Usaha Saat Bulan Ramadhan? Ini Rekomendasinya Ingin Punya Usaha Saat Bulan Ramadhan? Ini Rekomendasinya Ketika menjelang bulan ramadhan, keinginan berbisnis setiap orang biasanya meningkat. Ia nggak sih? Nah menariknya, keinginan ini mungkin saja menghampiri Kamu. Tenang…
- Cara Backup Whatsapp ke iCloud Dengan Otomatis & Manual Cara Backup Whatsapp ke iCloud Dengan Otomatis & Manual - Jika kamu memang sering mengalami kehilangan data di dalam WhatsApp iPhone, maka kamu harus melakukan backup sih ya. Untuk itu,…
- Beberapa Cara Agar iPhone Kamu Tidak Lemot Atau Lelet Beberapa Cara Agar iPhone Kamu Tidak Lemot Atau Lelet - Sebagaimana disebutkan di atas bahwasanya iPhone terkenal mempunyai performa yang sangat baik, dalam artian cepat dan sangat anti lelet. Tapi…
- Cara Membuat Stiker Whatsapp Bergerak, Gampang Ko Cara Membuat Stiker Whatsapp Bergerak, Gampang Ko - Cara membuat stiker WA bergerak bisa dilakukan melalui beberapa metode. Caranya bisa secara daring maupun menggunakan aplikasi tertentu. Stiker WhatsApp memang cukup…
- Ini Penyebab WhatsApp, Instagram, Facebook Down Bersamaan… TEKNOMUDA.COM - Layanan WhatsApp, Instagram, hingga Facebook, mengalami down yang lama sekali pada Senin malam (4 Oktober) hingga Selasa dini hari (5 Oktober). Penyebabnya diduga adalah kesalahan pada DNS atau…
- Buat Video Unik dengan Aplikasi Edit Video Android Terbaik Buat Video Unik dengan Aplikasi Edit Video Android Terbaik - Selamat datang di panduan ini tentang aplikasi pengeditan video Android. Kami telah meninjau berbagai aplikasi pengeditan video Android, melihat fitur-fitur…
- Cara Mengatasi Notifikasi Whatsapp Tidak Muncul di HP Kamu Cara Mengatasi Notifikasi Whatsapp Tidak Muncul di HP Kamu- WhatsApp adalah salah satu aplikasi jejaring sosial yang paling populer saat ini. Ia memungkinkan pengguna untuk berkomunikasi dengan teman mereka dengan…
- Berikut Cara Cek Pengumuman Hasil SKD CPNS 2021 Berikut Cara Cek Pengumuman Hasil SKD CPNS 2021 - Hari ini, Sabtu, 13 November 2021, sejumlah lembaga negara dan instansi mengumumkan hasil Seleksi Kompetensi Dasar Calon Pegawai Negeri Sipil atau…
- Hasil Final Draw FIFA World Cup 2022: Spanyol dan Jerman… Hasil Final Draw FIFA World Cup 2022: Spanyol dan Jerman Satu Grup - FIFA telah menyelesaikan pengundian negara-negara yang akan berlaga di Piala Dunia 2022 di Qatar. Pertemuan dua juara…
- Mau Ganti Handphone, Inilah Handphone 5G Terbaik 2021 Ini adalah ponsel 5G terbaik 2021 TWKNOMUDA.COM - Semakin banyak ponsel sekarang menawarkan 5G, jadi jika Anda membeli ponsel baru, Anda perlu mempertimbangkan untuk beralih - inilah ponsel 5G terbaik…