Kesadaran Anda akan pentingnya melindungi diri Anda, keluarga dan aset Anda dengan asuransi. Terdapat beberapa hal yang harus diperhatikan ketika menentukan produk asuransi kerugian yang akan digunakan oleh diri sendiri maupun perusahaan tempat Anda bekerja. Berikut ini beberapa tips tentang cara memilih produk asuransi kerugian yang tepat.
# Pisahkan objek/barang berdasarkan perhitungan ekonomisnya
Pilihlah barang yang memang dirasa perlu untuk diasuransikan sehingga Anda tidak akan rugi di kemudian hari. Contohnya, apabila Anda ingin mengambil asuransi kebakaran untuk rumah dan perabotnya, maka tidak perlu untuk memasukkan komputer beserta kelengkapannya ke dalam perhitungan. Hal ini dikarenakan nilai recovery untuk perusahaan komputer sangat rendah bila dibandingkan nilai pada saat pembelian komputer atau ketika akan diasuransikan.
# Identifikasi objek/barang dengan jelas
Disarankan untuk melakukan identifikasi terlebih dahulu terhadap barang/objek yang akan diasuransikan. Contohnya, pada sebuah pabrik garmen dengan mesin-mesin yang dimiliki, genset dan peralatan lainnya yang masih terkait dengan aktivitas produksi pabrik.
# Pilih perusahaan asuransi dengan reputasi baik
Jangan mudah terkecoh dengan penawaran rate premi rendah dari sebuah perusahaan asuransi tertentu. Apabila Anda sampai terkecoh, maka dikhawatirkan perusahaan asuransi tersebut tidak dapat menyelesaikan pembayaran klaim pada saat Anda mengajukan klaim terhadap perusahaan asuransi tersebut.
# Berikan informasi/keterangan dengan jelas
Dianjurkan untuk memberikan keterangan dengan sangat jelas tentang objek/barang yang akan diasuransikan. Selain itu, cari informasi selengkap-selengkapnya tentang produk asuransi yang ditawarkan. Anda dapat bertanya tentang jenis asuransi, rate premi, luas jaminan, jumlah ongkos yang harus dibayar dan prosedur klaim.
# Cakupan pertanggungan asuransi yang baik
Sebaiknya Anda memilih asuransi yang jaminannya paling luas sebelum perusahaan asuransi menerbitkan polis. Misalnya, pilih cover property all risks untuk asuransi properti gedung, atau cover all risks untuk asuransi kendaraan bermotor.
# Pilih paket produk asuransi
Disarankan untuk memilih satu paket asuransi sekaligus daripada memilih satu produk asuransi saja, Dengan begini Anda akan memperoleh pelayanan dan fasilitas potongan yang lebih baik.
# Pilih sistem First Loss Insurance
Jika Anda memiliki obyek pertanggungan dengan nilai yang sangat besar, dianjurkan untuk menggunakan sistem first loss insurance dari pihak asuransi. Hal ini ditujukan agar premi yang harus Anda bayar tidak menjadi terlalu besar.
# Sistem Adjustable Policy
Jumlah atau nilai asuransi stok barang dagangan pada umumnya akan menunjukkan volume yang berbeda setiap hari dan setiap bulannya. Untuk mengatasi hal ini, Anda bisa memilih sistem adjustable policy sehingga Anda akan membayar premi berdasarkan transaksi atau volume yang memang telah Anda lakukan.
# Teliti dan bertanya
Dianjurkan untuk selalu membaca dengan teliti semua pernyataan polis beserta pasal-pasalnya. Anda juga dapat menanyakan tentang prosedur klaim secara lengkap sebelum menyetujui penerbitan polis asuransi. Apabila terdapat kesalahan dalam penulisan, ada baiknya untuk segera memberitahukannya pada pihak asuransi sehingga mereka akan menerbitkan perbaikan pada polis tersebut.
Pilihlah asuransi yang memberikan garansi jika ada masalah. Garansi kesehatan jika untuk Anda dan keluarga, garansi perbaikan untuk rumah dan kendaraan Anda tentu sangat dibutuhkan. Demikian hal-hal wajib yang diketahui jika ingin memilih asuransi comprehensive untuk melindungi aset.
Rekomendasi:
- Tips Cara Klaim Asuransi Mobil Agar Klaim Tidak Ditolak Umumnya, kendala terjadi saat klaim asuransi mobil. Sering terjadi penolakan lantaran tidak sesuai dengan polis. Padahal kamu mengira akan mudah mengajukan klaim. Kalau begini kan kamu yang akan rugi. Sudah…
- Cara Menghitung Premi Asuransi Kendaraan Yang Benar TEKNOMUDA.COM - Di Indonesia, nampaknya banyak orang yang belum terlalu menyadari pentingnya asuransi mobil. Selain karena banyak orang belum mengetahui fungsi dan manfaatnya, mereka juga masih bingung soal hitung-hitungan biaya…
- Cara Memilih Jenis Asuransi Untuk Kendaraan Kamu TEKNOMUDA.COM - Semakin tingginya tingkat taraf hidup masyarakat Indonesia, tidak heran membuat permintaan terhadap pembelian mobil juga semakin meningkat. Apalagi mobil merupakan kendaraan impian banyak orang. Hal ini membuat mobil…
- 8 Cara Memperbaiki Eror Sayangnya Gmail Telah Menghentikan… TEKNOMUDA.COM - Bahkan setelah persaingan sengit dari Play Store, Gmail adalah pilihan pertama sebagian besar pengguna. Saat memeriksa email terbaru atau membuat yang baru, Anda mungkin menemukan aplikasi mogok atau…
- Cara Menggunakan Aplikasi PowerDirector di HP Android Cara Menggunakan Aplikasi PowerDirector di HP Android - Saat ini tersedia Berbagai macam kebutuhan bagi anda yang suka untuk mengedit video. Baik itu di Smartphone atau Hp yang mempunyai sistem…
- ICloud Anda Penuh? Inilah 5 Tips Cara Mengosongkan Ruangnya TEKNOMUDA.COM - Meskipun tampaknya tidak ada habisnya pada awalnya, penyimpanan iCloud dapat terisi dengan cepat. Baik itu 5GB gratis yang disertakan dengan ID Apple Anda atau salah satu penawaran lebih…
- Punya Cita-Cita Profesi Hakim? Simak Syarat Menjadi Hakim Hakim adalah salah satu profesi dengan prestise yang cukup tinggi. Selain akan sangat membanggakan, pekerjaan yang satu ini juga menjanjikan penghasilan besar. Lantas, apa saja syarat menjadi hakim? Syarat Menjadi…
- Laptop Anda Ketumpahan Air, Jangan Panik Dulu, Lakukan Cara… TEKNOMUDA.COM - Jika Anda baru saja menumpahkan cairan di laptop terbaik Anda, waktu sangat penting. Anda pasti harus segera mematikan komputer dan mencabutnya. Jika Anda memiliki baterai yang dapat dilepas,…
- Mau Main Game XBox Di HP, Ini Caranya Mengakses XCloud TEKNOMUDA.COM - Transisi ke streaming video game berjalan lambat, tetapi pengembang dan pemegang platform telah membuat langkah besar menuju masa depan yang tak terhindarkan. Meskipun kami jelas tidak berada di…
- Menjadi Youtuber - Inilah 10 Tips Membuat Channel Youtube TEKNOMUDA.COM - Seiring budaya vlogging yang terus bermunculan, dapat dimengerti jika orang dewasa yang paham teknologi tergoda oleh ide untuk membuat saluran YouTube. Bagaimanapun, ini adalah hobi yang menyenangkan dan…
- Cara Mengirim Pesan di WhatsApp Tanpa Perlu Mengetik TEKNOMUDA.COM - Kita terkadang merasa malas untuk mengetik pesan WhatsApp menggunakan keyboard virtual di HP. Jika kalian sedang mager (malas gerak), berikut ini kami akan membagikan cara mengirim pesan di…
- Waze vs. Google Maps: Mana yang Tepat untuk Anda? TEKNOMUDA.COM - Ketika Anda ingin pergi ke suatu tempat, Anda tentu mencari rute terbaik dengan gerakan yang paling ringan dan rintangan yang paling sedikit. Aplikasi peta dan navigasi hari ini…
- Ini Fitur Baru WhatsApp, Foto Dan Video Cuma Bisa Di Lihat… TEKNOMUDA.COM - WhatsApp sekarang memungkinkan Anda berbagi foto dan video tersembunyi yang hanya dapat dilihat kontak Anda sekali - tetapi itu mengabaikan masalah besar dengan fitur beta baru. WhatsApp telah…
- Adanya kuota impor terhadap suatu produk tertentu biasanya… Adanya kuota impor terhadap suatu produk tertentu biasanya didasari dengan tujuan, yaitu karena alasan .... Jawaban: Untuk melindungi produk dalam negeri Pembahasan : Suatu negara dalam melakukan perdagangan internasional dapat…
- Berikut Pengertian Trading, Jenis Dan Keuntungannya Apa itu trading? Istilah ini mungkin masih asing bagi sebagian orang. Trading adalah aktivitas yang dilakukan di pasar finansial. Kegiatan ini bukanlah sekadar proses jual beli barang atau jasa biasa.…
- Perdagangan Internasional adalah transaksi dagang Maraknya perdagangan antarnegara menyebabkan banyak barang impor yang masuk di pasar dalam negeri. Kondisi tersebut berdampak pada penjualan produk lokal di pasar dalam negeri. Akibatnya, persaingan antar produk di pasar…
- Mengenal Emoji Mix Oleh TikTok yang Sedang Viral, Begini… Mengenal Emoji Mix Oleh TikTok yang Sedang Viral, Begini Cara Mainnya - Pengguna TikTok kini ramai menggunakan Emoji Mix sebagai tren baru. Emoji Mix adalah aplikasi game yang cukup menyenangkan…
- Gak Sabar Nunggu Update Android 12 : Ini Yang Perlu Anda… TEKNOMUDA.COM - Android 12 bagus dan nyata dalam perjalanan. Google akhirnya memamerkan beberapa fitur baru dan pembaruan desain utama di Google I/O 2021, dan secara keseluruhan, Android 12 dapat menandai…
- Masih Bingung Cek Spesifikasi PC Kamu Di Windows 10, Ini… TEKNOMUDA.COM - Apakah Anda ingin membangun PC baru atau hanya ingin pengingat cepat tentang apa yang ada di dalam desktop Anda saat ini, mengetahui cara memeriksa spesifikasi komputer pasti sangat…
- Cara Mudah Kirim Foto Dan video Di Google Drive Lewat… TEKNOMUDA.COM - Menjadi aplikasi penyimpanan cloud default di Android, Google Drive adalah layanan cloud paling populer di kalangan konsumen. Meskipun ada banyak kemampuan berbagi Google Drive di aplikasi Foto Google,…
- Tips Bagaimana Cara Jual Beli Saham Secara Online Tips Bagaimana Cara Jual Beli Saham Secara Online – Di era digital seperti sekarang ini, segalanya menjadi lebih mudah. Dari yang awalnya dilakukan secara manual, kini menjadi lebih mudah karena…
- Aplikasi Menolak Menutup Dan Masih Berjalan di Android, Ini… TEKNOMUDA.COM - Pernahkah Anda memperhatikan bahwa setelah pertama kali Anda membuka aplikasi di ponsel Android Anda, aplikasi itu dimuat lebih cepat? Mengetuk tombol beranda perangkat Anda atau menggesek ke atas…
- 7 Rekomendasi Aplikasi Presentasi Online Terbaik 7 Rekomendasi Aplikasi Presentasi Online Terbaik Kini sudah ada yang namanya aplikasi presentasi online terbaik. Di mana, dengan bantuan aplikasi model ini, Kamu bisa membuat presentasi yang menarik secara online,…
- Berikut Tarif Pengacara dan Metode Perhitungannya Dalam melakukan proses hukum, pengacara menjadi bagian yang penting untuk membela dan mewakili klien. Bagi Anda yang sedang membutuhkan jasa pengacara, Anda bisa mencari tahu berapa tarif pengacara. Besaran Tarif…
- Panduan Cara Install Windows 10, Mudah dan Tidak Ribet Panduan Cara Install Windows 10, Mudah dan Tidak Ribet - Selamat datang di panduan install Windows 10. Kamu akan menemukan informasi yang diperlukan untuk menginstal Windows 10 di sini. Panduan…
- 3 Gempa Hari Ini 17 Januari 2022 Guncang Wilayah Bayah… 3 Gempa Hari Ini 17 Januari 2022 Guncang Wilayah Bayah Banten - Gempa bumi dapat terjadi dimana saja dan kapan saja, sehingga masyarakat dihimbau untuk selalu siaga dan waspada. Badan…
- Perdagangan Internasional adalah transaksi dagang Perdagangan Internasional adalah transaksi dagang Perhatikan ilustrasi berikut ! Maraknya perdagangan antarnegara menyebabkan banyak barang impor yang masuk di pasar dalam negeri. Kondisi tersebut berdampak pada penjualan produk lokal di…
- Beberapa Cara Memaksimalkan Marketplace Untuk Usaha Kamu Beberapa Cara Memaksimalkan Marketplace Untuk Usaha Kamu - Bagi para merchants yang menjalankan toko onlinenya sendiri, menjual di situs eBay, Amazon, Rakuten, Sears, dan marketplaces lainnya mungkin akan membingungkan. Sering…
- Bagaimana menyusun Notasi, Citasi dan Daftar Pustaka yang… Bagaimana menyusun Notasi, Citasi dan Daftar Pustaka yang baik? Dan mengapa harus dilakukan untuk menulis Karya Ilmiah? Jawaban Menyusun notasi, citasi, dan daftar pustaka yang baik merupakan salah satu…
- Bagaimana Cara Menjadi Pengacara? Ikuti 6 Tahapan Ini! Bagaimana Cara Menjadi Pengacara? Ikuti 6 Tahapan Ini! Deskripsi: Apakah cara menjadi pengacara hanya perlu mengikuti S1 Hukum dan selesai? Tidak, ada 6 tahapan yang harus Anda tempuh untuk menjadi…